Januari 30, 2026

Day

Aceh Tamiang– UTU |  Universitas Teuku Umar (UTU) menyalurkan bantuan kemanusiaan dari Universitas Negeri Jakarta (UNJ) kepada warga terdampak bencana di sejumlah wilayah Kabupaten Aceh Tamiang, Kamis (29/1/2026). Penyaluran bantuan ini dipimpin langsung oleh Rektor UTU, Prof. Ishak Hasan, yang didampingi Ketua Dharma Wanita Persatuan UTU, Emiwati, serta Tim Tanggap Darurat Bencana UTU yang dikoordinir...
Read More
Medan – UTU | Rektor Universitas Teuku Umar (UTU), Prof. Dr. Ishak Hasan, M.Si., bersama jajaran Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri Indonesia (MRPTNI) melakukan aksi kemanusiaan dengan menyalurkan bantuan kepada masyarakat terdampak bencana pada Kamis (29/01/2026). Penyaluran bantuan tersebut difokuskan pada beberapa titik strategis, meliputi Kabupaten Langkat di Provinsi Sumatera Utara, serta Kabupaten Aceh Tamiang,...
Read More