Pejabat Pelayanan & Informasi Publik (PPID) UTU

Profil PPID Universitas Teuku Umar

Sesuai amanat UU No14 Tahun 2008 Tentang Keterbukaan Informasi Publik (KIP), Univesitas Teuku Umar (UTU) sebagai Instansi publik guna memenuhi kebutuhan informasi dengan membuat Layanan Informasi Publik. Layanan Informasi Publik Universitas Teuku Umar juga disediakan untuk memudahkan publik mendapatkan informasi tentang UTU. Publik berhak mengajukan informasi publik yang dikelola oleh Universitas Teuku Umar sesuai ketentuan-ketentuan yang berlaku. UTU melayani seluruh permohonan informasi melalui Layanan Informasi Publik secara online, dan juga secara offline (datang langsung, surat elektronik, telepon dan lain-lain).

Dr. Drs. Ishak, M.Si

Rektor Universitas Teuku Umar

Informasi Pelayanan Publik Universitas Teuku Umar

Informasi Publik

Tugas dan Fungsi PPID

a.  Melakukan proses penyediaan, pelayanan, penyimpanan dan pendokumentasian informasi publik.
b. Mengkoordinasikan penyimpanan dan pendokumentasian seluruh informasi publik yang berada di badan publik.
c. Mengkoordinasikan penyediaan dan pelayanan seluruh informasi publik di bawah penguasaan badan publik     yang dapat diakses oleh publik.

Fugas dan Fungsi Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi berdasarkan SK Rektor Universitas Teuku Umar.

Standar Pelayanan

Standar pelayanan PPID Universitas Teuku Umar tertuang sebagai berikut:

  • Standar Operational Prosedur Pelayanan Publik
  • Alur Permohonan Informasi
  • Formulir Permohonan Informasi
  • Tata cara pengajuan sengketa ke komisi informasi
  • Tata cara pengaduan penyalahgunaan wewenang pejabat
  • Formulir Keberatan atas informasi
  • Tata cara pengajuan keberatan

PMI

UKM Kesenian dan Kebudayaan ini banyak kegiatan kesenian baik secara internal maupun eksternal sebagai bentuk apresiasi seni dan meningkatkan kreatifitas mahasiswa. Mahasiswa akan belajar berbagai kebudayaan.

Ketua : I Gede Dwipantara

UKM Kesenian dan Kebudayaan Indonesia

UKM Kesenian dan Kebudayaan ini banyak kegiatan kesenian baik secara internal maupun eksternal sebagai bentuk apresiasi seni dan meningkatkan kreatifitas mahasiswa. Mahasiswa akan belajar berbagai kebudayaan.

Ketua : I Gede Dwipantara

UTU mempersiapkan lulusan dengan pengalaman
transformatif dan menjadi pemimpin yang
berpengetahuan luas.

0

Total Mahasiswa

0

Total Dosen

0

Program Studi