Program Studi Teknik Mesin

Program Studi Teknik mesin adalah salah satu disiplin ilmu yang mempelajari prinsip-prinsip dasar fisika dalam analisis, desain, pembuatan, dan pemeliharaan sistem mekanik. Pada abad ke-18, setelah revolusi industri di Eropa, teknik mesin mulai berkembang sebagai ilmu pengetahuan dan terus berkembang dengan pesatnya perkembangan ilmu fisika pada abad ke-19. Ilmu ini terdiri dari beberapa jurusan yaitu mekanika, teknik material, kinematika, termodinamika dan energi. Secara umum, teknik mesin meliputi desain dan konstruksi mekanik, proses manufaktur dan sistem produksi, konversi energi dan metalurgi. Program Studi Teknik mesin UTU memiliki tiga sub bidang yaitu Teknik Konversi Energi, Teknik Desain Manufaktur, Dan Teknik Material dan Manufaktur.

Ketiga bidang Keilmuan ini sangat penting karena memenuhi kebutuhan informasi dan solusi yang tepat untuk kebutuhan industry dan memastikan teknologi tepat guna yang bermanfaat bagi masyarakat khususnya didaerah barat selatan Aceh. Saat ini, Program Studi Teknik Mesin memiliki sekitar 458 mahasiswa yang aktif dan memiliki 14 dosen kompeten dalam bidangnya masing-masing. Kualitas dosen Program Studi Teknik Mesin terbukti memiliki prestasi yang telah dicapai baik dalam bidang penelitian maupun publikasi ilmiah. Beberapa dosen kami juga menjadi anggota dalam organisasi Teknik mesin nasional dan internasional. Program Studi Teknik Mesin memiliki akreditasi B dari Lembaga Akreditasi Program Studi Keteknikan (LAMTek), sehingga menjamin kualitas pendidikan yang diterima oleh mahasiswa kami. Sebagai ketua Program Studi Teknik Mesin, saya berharap dapat terus meningkatkan kualitas pendidikan, penelitian dalam bidang Teknik Mesin sehingga dapat memberikan kontribusi yang nyata bagi perkembangan ilmu pengetahuan, pemenuhan kebutuhan industri dan pembangunan Teknologi Tepat Guna yang bermanfaat bagi masyarakat

Dr. Pribadyo, S.T., M.T

Ketua Program Studi

Profil Lulusan

Profil lulusan

Deskripsi

Engineer

Sarjana Teknik Mesin yang menjadi sumber inspirasi dan referensi bagi masyarakat dengan kemampuan menganalisa dan mendesain masalah kompleks dibidang mekanika (mekanika, energi, material dan manufaktur).

Technopreneur

Sarjana Teknik Mesin yang mampu bertanggung jawab dan bekerja dalam bidang kewirausahaan secara profesional, bermoral dan mematuhi etika penyelesaian masalah keteknikan dengan mempertimbangkan dampak sosial, budaya, ekonomi dan lingkungan.

Ilmuwan

Sarjana Teknik Mesin yang mampu berkomunikasi serta berkolaborasi dengan berbagai pihak untuk melakukan penelitian dan pengembangan bidang ilmu teknik mesin baik secara formal maupun informal.

 

Menjadikan Teknik Mesin Sebagai pusat pengembangan pendidikan, Penelitian dan pengabdian masyarakat untuk menghasilkan lulusan yang menjadi sumber inspirasi dan referensi dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi berbasis agro dan  marine industri diperingkat Regional (2025),  Nasional (2040) dan Internasional (2060), melalui riset yang inovatif, kreatif dan dan berdaya saing tinggi.

  1. Publikasi Penelitian / Riset Dosen dan Mahasiswa di Bidang Agro dan Marine Industri yang ber akreditasi dan bereputasi
  2. Menghasilkan lulusan yang handal, kreatif inovatif dan berjiwa enterpreuneur dan mampu mengaplikasikan ilmu teknik mesin
  3. Pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi tepat guna dalam Bidang Agro dan Marine Industri
  4. Menerapkan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi secara Professional dan bertanggung jawab
  5. Meningkatkan Kerjasama secara berkelanjutan dengan unsur Institusi ataupun lembaga baik pendidikan maupun non Pendidikan serta dunia usaha.

Program studi Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Teuku Umar dibuka sejak bulan November 2006 untuk menyelenggarakan program sarjana (S1). Sebagai program studi baru jurusan teknik mesin mempunyai staf pengajar tetap sebanyak sembilan orang dan tenaga pengajar tidak tetap sebanyak tujuh orang. Tenaga pengajar tidak tetap berasal dari instansi-instansi pemerintah yaitu: Perusahaan listrik Negara dan Pekerjaan Umum. Dengan jumlah tenaga pengajar, fasilitas dan sarana yang tersedia sangat terbatas, namun proses penyelenggaraan program studi relatif lancar. Pada tahun 2007 Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Teuku Umar mendapatkan lima orang dosen terbang dari Universitas Syiah Kuala.

Masykur, S.Pd., MT

Lektor Program Studi Teknik Mesin

Herdi Susanto, S.T, M.T

Lektor Kepala Program Studi Teknik Mesin

Joli Supardi, S.T, M.T

Asisten Ahli Program Studi Teknik Mesin

Mahmuddin Marbum, S.T, M.SC

Asisten Ahli Program Studi Teknik Mesin

Farid Jayadi, S.T., M.Eng

Program Studi Teknik Mesin

Syahrul Fathi, S.T., M.T

Program Studi Teknik Mesin

Informasi Program Studi Teknik Mesin

458

Mahasiswa

14

Dosen

B

Akreditasi

Informasi Akademik

Informasi yang berhubungan dengan akademik program studi

Semester I

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

Prasyarat FTM

I

FT 21

Fisika Dasar I

3

 

FT 22

Kimia Dasar

2

 

FT 01

Kalkulus I

3

 

FT 23

Gambar Teknik

2

 

FT 24

Praktikum Gambar Teknik

1

 

FT 25

Material Teknik

2

 

FT 26

Praktikum Material Teknik

1

 

UTU 06

Kewirausahaan

3

 

UTU 07

Bahasa Inggris

3

 

FT 274

Ilmu Hayat dan Life Science

2

 

Total SKS

22

 

 

Semester II

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

Prasyarat FTM

II

FT 275

Fisika Dasar II

3

FT 21

FT 276

Kalkulus II

3

FT 01

FT 29

Gambar Mesin

2

FT 23

FT 210

Praktikum Gambar Mesin

1

 

FT 211

Matematika Teknik I

3

FT01

FT 212

Metalurgi Fisik

2

FT 25

FT 213

Praktikum Metalurgi
Fisik

1

 

FT 214

Statika Struktur

2

FT 21

FT 277

Thermodinamika Teknik Dasar

2

FT 21

FT 278

Aljabar Linear

3

FT 01

Total SKS

22

 

 

Semester III

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

Prasyarat FTM

III

FT 216

Matematika Teknik II

3

FT 211, FT 276

FT 217

Mekanika Kekuatan
Material

3

FT 214

FT 279

Termodinamika Lanjut

2

FT 277

FT 280

Mekanika Fluida
Dasar

2

FT 277

FT 220

Kinematika

3

FT 27, FT 28

FT 221

Proses Produksi I

2

FT 29

FT 222

Praktikum Proses Produksi
I

1

 

FT 223

Teknik Tenaga Listrik

2

FT 275

UTU 01

Agama

2

 

FT 281

Statistika

2

 

Total SKS

22

 

 

Semester IV

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

Prasyarat FTM

IV

FT 282

Perpindahan Panas
Dasar

2

FT 275, FT280

FT 225

Proses Produksi II

2

FT 221

FT 226

Praktikum Proses Produksi
II

1

 

FT 283

Elemen Mesin
I

2

FT 29

FT 228

Rancangan Elemen
Mesin I

1

 

FT 284

Pengukuran Teknik

2

FT 275

FT 230

Getaran Mekanis

3

FT 220, FT 276

FT 285

Mekanika Fluida
lanjut

2

FT 280

FT 232

Prak. Fenomena
Dasar Mesin

1

FT279, FT280

UTU 03

Kewarganegaraan

2

 

UTU 05

Kepemimpinan Teuku
Umar

2

 

UTU 04

Bahasa Indonesia

2

 

 

22

 

 

Semester V

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

Prasyarat FTM

V

FT 286

Metrologi Kontrol
Kualitas

2

FT 225

FT 234

Elemen Mesin
II

2

FT 283

FT 235

Rancangan Elemen
Mesin II

1

FT 228

FT 287

Mesin Konversi
energi

2

FT 282

FT 237

Dinamika Teknik

3

FT 220

FT 238

Prak. Pengukuran
Prestasi Mesin

1

FT 212

FT 239

Pemilihan Bahan
dan Proses

2

FT 225

FT 240

Perpindahan Panas
Lanjut

2

FT 282

FT 241

Mekatronika

2

FT 285, FT 223

UTU 08

Aplikasi Komputer

3

 

UTU 02

Pancasila

2

 

Total SKS

22

 

 

Semester VI

BIDANG TMM

BIDANG TKE

 

BIDANG TDM

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

Prasyarat FTM

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

Prasyarat FTM

SEM

KODE

MATA KULIAH

SKS

PRASYARAT

VI

PILIHAN
(Wajib 14 SKS)

VI

PILIHAN(Wajib 14 SKS)

VI

PILIHAN(Wajib 14 SKS)

 

FT 242

 

Pengabdian Kepada
Masyarakat

3

 

FT 242

 

Pengabdian Kepada
Masyarakat

3

FT 242

Pengabdian Kepada
Masyarakat

3

 

FT 243

 

Material
Lanjut

2

 

FT 250

 

Pembangkit Tenaga Uap

2

FT 252

Desain Produk

2

 

FT 244

 

Teknik Pengelasan

2

 

FT 288

 

Teknik Pengering

2

FT 255

Pengenalan Kontrol
Kebisingan

2

 

 

 

Matakuliah Pilihan
1

3

 

 

 

Matakuliah Pilihan
1

3

 

Matakuliah Pilihan
1

3

 

 

 

Matakuliah Pilihan
2

3

 

 

 

Matakuliah Pilihan
2

3

 

Matakuliah Pilihan
2

3

 

Total SKS

13

 

Total SKS

13

Total SKS

13

 

Kode

 

Matakuliah Pilihan
BIDANG TMM

SKS

Kode

 

Matakuliah Pilihan
Bidang TKE

SKS

Kode

Matakuliah Pilihan
Bidang TDM

SKS

FT 294

 

Kerusakan logam
& Pengujian Tak Merusak

3

FT 248

 

Motor Bakar

3

FT 2103

Mekanika Retakan

3

FT 295

 

Rekayasa Korosi

3

FT 299

 

Teknik pendingin & pengkondisian
udara

3

FT 2104

Tribologi

3

FT 296

 

Metalographi dan Difraksi

3

FT 265

 

Metode Komputasi
Fluida

3

FT 2105

Sistem Tenaga Hidrolik
dan Pneumatik

3

FT 297

 

Perlakuan Panas
Pada Permukaan

 

3

FT 2100

 

Aliran Dua Fase

3

FT 2106

Sistem Manufaktur
Industri

3

FT 258

 

Mekanikal Experimental + Pratikum

 

3

FT 2101

 

Manajemen Energi

3

FT 271

Metode Matriks
Dalam Analisa Struktur

3

FT 298

 

Analisa
Kegagalan

3

FT 2102

 

Aero
dan Aplikasi

3

FT 2107

Sistem Perpipaan

3

Semester VII

  1. Toggle (2 sks)
  2. content (3 sks)
  3. goes here,
  4. click edit
  5. button to
  6. change
  7. this text.

Semester VIII

  1. Toggle (2 sks)
  2. content (3 sks)
  3. goes here,
  4. click edit
  5. button to
  6. change
  7. this text.

Sikap

  1. Toggle content
  2. goes here, click
  3. edit button to
  4. change this text.

Keterampilan Umum

  1. Toggle content
  2. goes here, click
  3. edit button to
  4. change this text.

Keterampilan Khusus

  1. Toggle content
  2. goes here, click
  3. edit button to
  4. change this text.

Pengetahuan

  1. Toggle content
  2. goes here, click
  3. edit button to
  4. change this text.

Uang Kuliah Tunggal : Rp 500.000,- s/d Rp 2.400.000,-

3 tahun terakhir

Layanan Akademik

Layanan Pintoe

I am text block

I am text block

I am text block

Pengumuman Terbaru

Upcoming Events