Unit Penunjang Akademik

UPA Laboraturium Terpadu

Laboraturium Terpadu

Selamat datang di Unit Penunjang Akademik Laboratorium Terpadu Universitas Teuku Umar, salah satu unit penunjang akademik dalam melakukan Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat. Kami berdedikasi untuk memberikan pelayanan terbaik kepada mahasiswa dalam pembelajaran, memberikan materi pendidikan dan pengajaran yang berbasis hasil riset.

Informasi

Profil UPA Laboratorium

Laporan Kegiatan Laboratorium

Laporan Survei Kepuasan Pengguna Laboratorium

Pendaftaran Asisten Praktikum

Pendaftaran Praktikan

LAKIN

Alat Praktikum

Jadwal Penggunaan Laboratorium

Panduan Praktikum

Universitas Teuku Umar

Hubungi Kami

Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo,Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681
+62 655-7110535

Mon – Fri 9:00A.M. – 5:00P.M.

Media Sosial

Selengkapnya

Struktur Organisasi
Visi & Misi
SOP
Peralatan Laboratorium

Visi

Menjadi laboratorium unggul dalam pendidikan, penelitian, pelatihan, pengujian, serta pengembangan bahan dasar pertanian dan perikanan dengan standar nasional dan internasional, mendukung pencapaian sektor agro dan marine perikanan yang inovatif di Nasional dan Internasional

Misi

  • Menyediakan fasilitas laboratorium yang memenuhi standar nasional dan internasional untuk menunjang kegiatan pendidikan, penelitian dan inovasi.
  • Meningkatkan kompetensi peneliti dan tenaga laboratorium untuk mendukung penelitian berstandar tinggi yang kompetitif ditingkat global.
  • Menjadi pusat inovasi di sektor pertanian dan perikanan melalui penelitian yang aplikatif dan relevan dengan kebutuhan masyarakat pesisir Aceh.
  • Mengembangkan kerjasama dengan institusi pemerintah dan swasta guna mendukung penelitian yang selaras dengan kebutuhan industri.
  • Menghasilkan publikasi ilmiah dan buku berdasarkan penelitian yang mendukung peningkatan reputasi dan kontribusi akademik UTU di tingkat nasional dan internasional.

Dalam kegiatan pendidikan dan penelitian di UPA Laboratorium, terdapat SOP yang harus di patuhi oleh setiap individu. Adapun beberapa SOP yang ada bisa diakses dilink di bawah ini. 

https://drive.google.com/drive/folders/1Y-FgsFPLRB2xQcfGpi0P4Qp9y6HemAN0

UPA Lab Terpadu memberikan layanan penelitian dan pengabdian masyarkat kepada civitas akademika, industri dan masyarakat.