Undergraduate Program

Fakultas Pertanian

Fakultas Pertanian

Fakultas Pertanian(FP) Universitas Teuku Umar bertekad untuk melahirkan lulusan yang profesional, yang tidak hanya menguasai teknologi terkini, tetapi juga memahami aspek bisnis serta memiliki jiwa wiraswasta. Kami percaya bahwa pendidikan yang kami tawarkan akan membekali mahasiswa untuk berperan nyata dalam memajukan sektor pertanian di Indonesia.

Dengan semangat inovasi dan dedikasi, kami berkomitmen untuk menciptakan lingkungan belajar yang mendukung perkembangan keterampilan dan pengetahuan mahasiswa. Kami berharap website ini dapat menjadi sumber informasi yang bermanfaat bagi semua pihak.

Program Studi

S1 Agroteknologi

S1 Pertanian

S1 Agribisnis

S1 Teknologi Hasil Pertanian

S1 Peternakan

S2 Pertanian

Fakultas Pertanian Universitas Teuku Umar (FP UTU) adalah salah satu fakultas unggulan di Universitas Teuku Umar, Meulaboh, Aceh Barat. Fakultas Pertanian berkomitmen untuk menghasilkan lulusan profesional yang menguasai teknologi pertanian terkini, memahami aspek bisnis, dan memiliki jiwa kewirausahaan.

FP UTU aktif menjalin kerjasama dengan berbagai institusi, seperti FEMA IPB University, untuk mendorong industrialisasi pedesaan di Aceh Barat. Mahasiswa juga terlibat dalam berbagai kegiatan praktikum dan penelitian yang relevan dengan kebutuhan lokal, seperti pengembangan komoditas unggulan daerah.

  • Kompoten
  • Mandiri
  • Beretika

Universitas Teuku Umar

Hubungi Kami

Jl. Alue Peunyareng, Ujong Tanoh Darat, Meureubo,Kabupaten Aceh Barat, Aceh 23681
+62 655-7110535

Mon – Fri 9:00A.M. – 5:00P.M.

Media Sosial

Selengkapnya

Visi
Misi
Benefit
Alumni

Visi

“Menjadi Fakultas Pertanian yang merupakan sumber inspirasi dan referensi ilmu pengetahuhan, teknologi dan bisnis dalam mengembangkan agroindustri di tingkat Provinsi Aceh 2025 dan Nasional 2040″

 

 

 

~

Misi

  1. Melaksanakan pendididkan dan pengajaran di bidang teknologi dan bisnis pertanian yang unggul.
  2. Menyelenggarakan riset yang inovatif dan kreatif di bidang pertanian dan bisnis yang ramah lingkungan dan berbasis sumberdaya lokal.
  3. Melaksanakan pengabdian masyarakat berdasarkan hasil-hasil riset.
  4. Meningkatkan kemitraan dengan pemangku kepentingan di bidang pertanian.
  5. Menciptakan inkubator bisnis untuk hasil-hasil kewirausahaan.

Benefit

  • Kurikulum adaptif
  • Dosen berkualitas
  • Biaya terjangkau
  • Riset inovatif
  • Kolaborasi industri

 

 

Alumni

Alumni Fakultas Pertanian Universitas Teuku Umar merupakan bagian
tak terpisahkan dari perjalanan dan pencapaian institusi ini.
Mereka telah berkontribusi dalam membangun sektor ekonomi, keuangan
, dan bisnis, baik di tingkat lokal, nasional, maupun internasional.

 

~

Why Study Here?

The Academic offers include 14 majors, 15 minors, and more than 100 in major specializations so your degree will surely reflect your interests and strengths.

Not only does Kingster University provide you the practical skills that is necessary to transition seamlessly into the workforce upon your graduation, but we also make sure that you will have a good sense of social justice so that you make the transition responsibly.

The PLP in Drafting Legislation, Regulation, and Policy has been offered by the Institute of Advanced Legal Studies with considerable success since 2004.